SURAT PENGANGKATAN HONORER JADI PNS

DATA INFORMASI KLARIFIKASI
JENIS KLARIFIKASI
HUKUM DAN REGULASI - HUKUM DAN REGULASI
LOKASI INFORMASI
NASIONAL - NASIONAL
JENIS INFORMASI
HOAKS - FABRICATED CONTENT
KANAL ADUAN
FACEBOOK
BUKTI ADUAN
GAMBAR
PETUGAS CEK FAKTA
Fani Hardian
DILIHAT
210 KALI

Kamis, 30 Januari 2020

SURAT PENGANGKATAN HONORER JADI PNS [DISINFORMASI] Berdasarkan hasil pemantauan Tim Jabar Saber Hoaks. Kabar tentang semua tenaga honorer bakal diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS) beredar di media sosial. [PENJELASAN] Setelah ditelusuri, kabar tentang semua tenaga honorer bakal diangkat jadi PNS ternyata tidak benar. Informasi ini dikutip dari situs resmi milik Kemen PAN-RB, menpan.go.id dengan judul artikel Surat palsu mengenai informasi penerimaan CPNS Tahun 2020 yang mengatasnamakan Kementerian PANRB . [SUMBER KLARIFIKASI] http://bit.ly/2vtwkEQ http://bit.ly/2tSj38E