ORKESTRASI

Dilihat: 214 kali
Jum'at, 13 Oktober 2023

Hai Warginèt,

Rutinan yang tertunda setelah sekian purnama, JSH kembali meng-Orkestrasi (Obrolan Akselerasi Literasi & Replikasi) bersama Unit Saber Hoaks Daerah Kab/Kota di Jawa Barat pada 11 Oktober 2023 dengan topik obrolan "Sinergitas Klarifikasi" yang didalamnya ngobrolin ttg penanganan hoaks lokal, sharing teknik pemantauan, serta perkembangan replikasi saber hoaks daerah.

Kuy ah warginèt slalu hantam hoaks???????????!!!

@gubjabar
@mardiahika
@kemenkominfo
@diskominfojabar

#orkestrasi
#sinergiklarifikasi
#literasidigital
#replikasi
#kolaborasi