KOMITMEN BERSAMA PENANGGULANGAN HOAKS

Dilihat: 213 kali
Jum'at, 22 September 2023

Halo Warginet????????

Penanggulangan hoaks perlu ditangani komprehensif, terpadu dan kolaboratif, lintas wilayah. Hal ini mendorong Diskominfo Jabar @diskominfojabar melakukan "Komitmen bersama Penanggulangan Hoaks" bersama Diskominfo Provinsi Kalimantan Barat & Diskominfo Kota Kupang @diskominfokotakupang pada 2 September 2023.

Yuk intip keseruannya, tonton sampai akhir yaa ????

@gubjabar
@mardiahika
@kemenkominfo
@diskominfojabar

Video editor:
@virlyanaangel

#komitmenbersama
#penanggulanganhoaks
#jabarsaberhoaks
#saberinfo
#diskominfojabar
#hantamhoaks