ANDROID, SI ROBOT CERDAS YANG MANIS

Dilihat: 198 kali
Selasa, 19 Mei 2020

Hai warginet! Apakah kamu pengguna sistem operasi Android? Tahukah kamu jika android ternyata menggunakan kudapan penutup (dessert) untuk penamaannya? . Evolusi android dari masa ke masa bisa kamu lihat pada info berikut ini ya wargi. Awalnya sistem operasi ini dipandang sebelah mata, namun kini android sudah masuk ke mana mana loh termasuk Smart TV! Kalo smartphone yang kamu pake sudah Android versi apa nih wargi? Mimin sih udah Pie ?? . #jabarsaberhoaks #jabarhantamhoaks #saberliterasi #jsh #android #evolusiandroid

Literasi