Kamis, 08 Mei 2025
Beredar sebuah unggahan di media sosial Facebook seorang WNI di kamboja lompat dari lantai 13 karena ginjalnya akan diambil.
CEK FAKTA:
Dilansir dari kompas.com, unggahan tersebut mengarah pada artikel berita Thailand Thai PBS World dan The Nation Thailand yang memberitakan pekerja asal Thailand lompat dari lantai 14 gedung 18 lantai di Poipet, Kamboja diduga stres karena target kerja sebagai petugas pusat panggilan di gedung tersebut.