"Setiap kali seseorang datang dari luar negeri, saya akan tunjukkan panah ini (rudal anti-balistik). Dan sekarang, saya akan menunjukkan hal lain, panah yang lain (jarum suntik vaksin COVID-19)," tuturnya.
KESIMPULAN :
Klaim video Benjamin Netanyahu ingin membunuh muslim dengan vaksin adalah salah. Faktanya, video tersebut adalah momen Netanyahu saat menunjukan jarum suntik yang digunakan untuk memvaksin dirinya.
Informasi ini adalah kategori jenis FALSE CONTENT
RUJUKAN :
1. https://bit.ly/3wcWSnV
2. https://bit.ly/3bv15LO