KEMENDAGRI TELAH MENOLAK PERPANJANGAN IZIN FPI

DATA INFORMASI KLARIFIKASI
JENIS KLARIFIKASI
HUKUM DAN REGULASI - HUKUM DAN REGULASI
LOKASI INFORMASI
NASIONAL - NASIONAL
JENIS INFORMASI
HOAKS - FABRICATED CONTENT
KANAL ADUAN
WHATSAPP
BUKTI ADUAN
GAMBAR
PETUGAS CEK FAKTA
Tommy Sutami
DILIHAT
211 KALI

Kamis, 11 Juli 2019

[Disinformasi]
Narasi : Berdasarkan hasil pantauan tim Jabar Saber Hoaks, beredar videa Youtube yang dibagikan di Facebook dan WA Group mengenai Kemendagri yang telah menolak perpanjangan izin FPI. Setelah tim Jabar Saber Hoaks melakukan penelusuran berita tersebut tidak benar


Penjelasan : Informasi yang menyebutkan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) telah menolak perpanjangan izin Front Pembela Islam (FPI) merupakan informasi yang tidak benar

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kemendagri Bahtiar membantah kabar Kemendagri telah menolak perpanjangan izin FPI. “Soal berita yang tengah viral di Instagram, YouTube maupun media sosial yang menyebutkan Kemendagri tolak perpanjangan izin FPI itu tidak benar alias hoaks, karena hingga saat ini Kemendagri masih melakukan evaluasi,” kata Bahtiar (10/07).
.
[Sumber Klarifikasi]
https://bit.ly/2JE5vkF
https://bit.ly/2LfGm3g
https://bit.ly/2YMzU6X
https://bit.ly/2Jup6VR