“Selamat Pagi Bapak/Ibu, mohon dikonfirmasi kepada kami jika data diatas sudah benar, apabila ada yang telah berubah anda diharapkan untuk memverifikasi/pengkinian kembali data diri wajib pajaknya dan untuk melakukan penonaktifan secara online, demikian disampaikan, atas kerja sama yang baik kami ucapkan terimakasih”.
CEK FAKTA:
Setelah dilakukan pemeriksaan, terdapat kejanggalan dan kekeliruan pada nama Whatsapp tersebut “Direktorat Jendral Pajak”, dimana nama kata “Jendral” tersebut semestinya ditulis “Jendral”.
Kemudian dilansir dari laman resmi
pajak.go.id, Direktorat Jenderal Pajak menghimbau agar masyarakat selalu waspada dan berhati-hati terhadap modus-modus penipuan, dan agar dicermati jika menerima pesan atau informasi yang mengatasnamakan DJP.
KESIMPULAN:
Akun Whatsapp mengatasnamakan Direktorat Jenderal Pajak tersebut adalah tidak benar,
Imposter Content.
RUJUKAN:
https://bit.ly/4fjqlUm
Pemeriksa Fakta:
1. Rista Nurjanu Hasnita (@ristanurh_)
2. Regina Maria Kartika Putri (@rreginaaurora_x)