WAPRES MINTA WARGA IKHLASKAN DANA HAJI AGAR MASUK SURGA

DATA INFORMASI KLARIFIKASI
JENIS KLARIFIKASI
POLITIK - POLITIK
LOKASI INFORMASI
NASIONAL - NASIONAL
JENIS INFORMASI
HOAKS - MISLEADING CONTENT
KANAL ADUAN
INSTAGRAM
BUKTI ADUAN
GAMBAR
PETUGAS CEK FAKTA
Tommy Sutami
DILIHAT
157 KALI

Sabtu, 13 Juni 2020

WAPRES MINTA WARGA IKHLASKAN DANA HAJI AGAR MASUK SURGA
.
[MISLEDING CONTENT]
Berdasarkan aduan yang masuk, beredar sebuah artikel berjudul "Wapres Ikhlaskan Saja Dana Haji Dipakai Pemerintah Agar Kalian Masuk Surga" viral di media sosial. Artikel yang dimuat pada Jumat, 5 Juni 2020, seolah diterbitkan portal media berita Viva.co.id.
.
[CEK FAKTA]
Klaim pada foto tangkapan layar bahwa Wapres Ma'ruf Amin mengatakan kepada masyarakat untuk mengikhlaskan dana haji untuk dipakai pemerintah agar masuk surga, adalah salah. Judul pada artikel yang beredar adalah hasil editan. Judul asli dari artikel itu adalah "Jokowi Pusing Tangani Corona, Ma’ruf Amin ‘Hilang Ditelan Bumi".
.
[SUMBER KLARIFIKASI]
https://bit.ly/2N094Ea
https://bit.ly/3e0Ccac